Cerita tandang ke ponorogo. Sabtu, 27 mei 2018. Kala itu di bulan puasa persinga ngawi melakukan Uji coba perdanannya. Tanpa persiapan khusus saya dan teman-teman pun berangkat ke ponorogo. Jam 12.00 wib kita berangkat dari ngawi menggunakan sepeda motor. Sampai di ponorogo kurang lebih jam 14.30. Setelah datang salah satu perwakilan kita membeli tiket pertandingan seharga Rp 5000.tepat pukul 15:00 masuk stadion terlihat didalam stadion sudah banyak penonton tuan rumah.pas didalam stadion kita pun mencari tempat duduk.karena jarak lapangan pertandingan dan tribun vip yang terlalu jauh kamipun mendekat ke lapangan dengan duduk di batas pemagar.jadi, jarak nya pun sangat dekat sekali. Pertandingan dimulai.nah ada yang unik saat pertandingan berlangsung.yakni ada seorang komentator yang menggunakan pengeras suara. Tentu ini sangat menarik sekaligus penghilang rasa bosan melihat permainan kedua tim.serangan silih berganti dari kedua pemain. Dengan skor akhir 1-2 untuk kemenangan
Postingan
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
SEJARAH ARJO Artikel kali ini kita akan membahas tentang minuman beralkohol yang khas dari ngawi. ARJO berasal dari desa kerek. Sejak kapan dan siapa pembuat pertamanya masih tanda tanya. Yang jelas keberadaannya memanglah sudah turun temurun dari zaman simbah-simbah tempo doeloe hingga sekarang. Arak buatan kerek itu sudah terkenal sejak zaman belanda. Mereka menyebutnya dengan nama arak van kerek. Pada zaman belanda,proses masak harus dilakukan pada malam hari dengan sangat hati-hati. Jika sedikit saja menimbulkan kecurigaan maka habislah sudah. Pawon akan dirusak serta pemiliknya akan dipenjara. Sebenarnya sampai sekarang pun masih begitu. Untuk menghasilkan 1 botol penyulingan dibutuhkan waktu satu hari. Dan apipun tak boleh mati. Setiap pawon biasanya memiliki takaran sendiri-sendiri yang menentukan kualitasnya. ARJO(arak jowo) sebutan wong ngawi terhadap arak buatan kerek. Arak jowo sempat dikenai cukai sehingga dapat bebas dipasaran selama beberapa saat. Arak j
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Apa itu psywar? pentingkah bagi sepakbola? Psywar (Psychological Warfare) atau biasa disebut perang urat syaraf adalah suatu bentuk serangan propaganda yang dilancarkan dua atau lebih pihak yang saling bertentangan pendapat. Psywar memanfaatkan sisi psikologis dan pemikiran lawan agar bisa dipecah konsentrasinya. Psywar merupakan strategi yang seringkali efektif sebagai cara memenangkan persaingan. Mengapa harus psywar? Karena Psywar dilakukan untuk menyerang titik pikiran manusia. Bagi dunia suporter psywar sangat penting. Karena dengan psywar setidaknya kita bisa menjatuhkan mental lawan dan mengangkat moral punggawa yang kita dukung. Psywar bisa kita lakukan mulai pemain lawan memasuki lapangan hingga pertandingan selesai. Selama 90 menit full kita bisa psywar lawan dengan sorakan HUUU kala lawan jatuh atau membawa bola. Dan saat kita psywar JANGAN PERNAH menyinggung ras ataupun sara. Atau biasa menyebutnya rasis. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam pern
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Membudayakanberbahasa. ngawi. Sabtu, 7 maret 2020.Kali ini sepakbola ngawi akan membahas bahasa asli ngawi. Ini juga bagus untuk kita,penonton bola. Karena bisa Mengenalkan bahasa ke suporter tandang. Dan supaya mereka menggunakan bahasa ngawi.asal mula membahas bahasa ini karena beberapa waktu lalu membaca buku NGAWI BERTUTUR. Di dalam buku tersebut ada pisuhan-pisuhan yang khas bagi orang ngawi. Pisuhan adalah kata spontan yang keluar dari mulut sebagai bentuk umpatan terhadap orang yang menjengkelkan. Sekarang, pisuhan merupakan salah satu warisan budaya mbah-mbahe yang menjadi ciri khas wong ngawi. Kata-kata yang sering keluar dari mulut wong ngawi cik,nggapleki,ndiasmu,udelmu,mbiyahmu,pece,picek,kere,diamput,gathel. Biasanya diucap oleh bocah-bocah hingga mbah-mbah. Hewanpun bisa dibuat pisuhan. Hewan dikambing hitamkan sebagai sebutan orang yang berperilaku menjengkelkan. Wong ngawi biasanya menyebut jangkrikk dan wedhus dalam mengumpat.
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Penempatan penonton di stadion ketonggo. Berikut penempatan dan penjelasan pintu masuk dan keluar. Kemudian penempatan suporter kandang,tandang dan penonton umum serta fasilitas VIP di stadion ketonggo dalam beberapa tahun terakhir dan biasanya dijadikan acuan penonton untuk memasuki tribun. 1.pintu keluar. Pintu ini terletak di utara tribun ketonggo. Dulunya pintu ini selalu dibuka ketika pertandingan selesai. Namun, sekarang ini sudah jarang dibuka. 2.loket tiket Sebagai pecinta sepakbola yang selalu hadir di stadion. Membeli tiket adalah hal wajib yang harus dilaksanakan. Karena bila tidak membeli tiket. Anda tidak boleh masuk ke dalam stadion. Selain itu,dengan membeli tiket. anda termasuk menghidupi tim. Oleh karena itu di setiap stadion tentunya ada loket penjualan tiket. Hal itu juga ada di stadion ketonggo. Maka dari itu anda harus membeli tiket di loket yang ada. JANGAN MEMBELI TIKET DI CALO. 3.pintu masuk dan keluar ekonomi 1,2, dan VIP 1,2. Di pi
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Fasilitas pendukung. stadion ketonggo Ngawi, 27 februari 2020.kali ini kita akan membahas mengenai fasilitas-fasilitas pendukung yang ada di sekitaran stadion ketonggo. Berikut rangkumannya 1.perempatan kartonyono Jika anda datang dari arah sragen,caruban ataupun bojonegoro anda akan melewati perempatan ini. Anda akan melihat keindahan tugu kartonyono yang bisa berputar ini. Kartonyono sebenarnya sudah ada sejak dulu, tetapi baru tahun-tahun ini mulai terkenal berkat lagu yang dibawakan oleh mas denny caknan dengan judul kartonyono medot janji. Oleh karena itu, setiap tim anda melawan persinga ngawi. Sempatkan waktu anda untuk mendukung tim anda sekaligus melihat keindahan perempatan kartonyono ini. 2.perbankan Kalau bertandang ke ngawi tidak perlu membawa uang yang banyak di dompet anda. Cukup uang seperlunya dan tentunya ATM yang utama. Disekitar stadion ketonggo ini ada kantor perbankan serta tempat penarikan uang tunai. Letak
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
RENOVASI atau GANTI Ngawi, 18 feb 2020. Setiap musim berakhir dan awal tahun, kabar pembangunan stadion gencar berhembus. Kali ini kabar tersebut berhembus kembali. Kabarnya pemerintah akan membangun stadion baru di daerah Dusun Mencon, Desa Tawun, Kasreman. Antok -sapaan akrab Dwi Rianto Jatmiko- mengatakan, beberapa hari lalu badan perencanaan pembangunan penelitian dan pengembangan (bappelitbang) serta dinas pariwisata pemuda dan olahraga (disparpora) meminta pertimbangan kepada DPRD. Terutama terkait rencana lokasi stadion baru serta konsepnya. ‘’Tempatnya di mana, lalu digabung dengan sport centre atau tidak,’’ ungkapnya. Dilansir dari berita radarmadiun. Co. Id. Tentu ini menjadi angin segar bagi warga ngawi karena mereka menginginkan stadion baru. Menurut survey sepakbola ngawi sebagian masyarakat ngawi memang menginginkan stadion baru. Apabila hal tersebut tidak terwujud masyarakat menginginkan agar stadion yang lama (stadion ketonggo) untuk direnovasi. Perenovas